FYPMedia Sebuah Platfrom yang Sukses Melahirkan Konten Kreator -->

Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

FYPMedia Sebuah Platfrom yang Sukses Melahirkan Konten Kreator

Minggu, 23 Juli 2023 | 17.16.00 WIB Last Updated 2023-07-27T02:37:03Z
ProgramFEB Digital Agency FYPMedia/Istimewa



PENULIS : Deni Ramdlani

POJOKINSPIRA.COM -- Perkembangan digitalisasi telah membuat banyak Konten Kreator berselancar di media sosial. 

Beberapa mampu menarik perhatian, menjadi fenomena, dan viral, tetapi tidak sedikit pula yang akhirnya tumbang dan kalah dalam mengolah media sosial.

Berbicara platform konten kreator, kali ini ada platform media, yakni Fypmedia, sebuah platform media hiburan yang menawarkan beragam konten menarik dan terupdate untuk berbagai kalangan usia.

Lebih lanjut, Fypmedia didirikan oleh Apt. David Wijaya, seoarang entrepreneur dan juga Kontent Kreator yang aktif membagikan beragam informasi menarik seputar keuangan dan investasi.

Fypmedia memilik berbagai lini bisnis, selain melalui media sosialnya di ig, tiktok, YT, dan threads untuk membagikan beragam konten, FYP juga mempunyai talent manajemen yang menaungi ratusan creator dari berbagai kategori sesuai jumlah followers (nano, mikro, mega, dan seleb).

 “banyak anak muda yang ingin memulai membuat konten, tetapi terkadang terhenti lantaran merasa tidak ada ekosistem untuk bertumbuh dan belajar. Terkadang pun para talent bingung menentukan ratecard ataupun beragam kendala lainnya ketika ingin bekerjasama dengan brand. Belum lagi saat ini sudah beragam tools yang memudahkan kita dalam mendesign video dan membuat skrip narasi konten, kita harus terus update dan belajar banyak hal.” Ujarnya kepada awak media Minggu, (23/7/2023).


“Di fyp, kami pun rutin melakukan gathering dan kordinasi dengan para creator kami. Harapan kami, creator kami terus terpacu untuk produktif dan berdampak positif untuk masyarakat dan brand terkait.” imbuhnya.

Selanjutnya ia menuturkan kepada para konten kreator yang berminat untuk bergabung di fypmedia.

“Bagi yang ingin mengenal dan bergabung menjadi talent di fypmedia, mulai dari seribu followerpun kami terima dan akan terus dukung dengan optimal.” Kata David.

Tak hanya itu, David berharap melalui fypmedia mampu membagikan informasi kepada banyak orang.

Founder FYPMedia David Wijaya/Foto: Istimewa


“Harapannya, fypmedia bisa memberikan beragam informasi terupdate serta membantu banyak orang untuk terus bekreasi dalam membuat konten hingga menghasilkan keuntungan yang besar.” Imbuh David

Selaras dengan hal tersebut, Joan Angelina Miss Chinese Indonesia 2023 menyampaikan bahwa fypmedia.id bermanfaat dalam membangun relasi dengan content creator lainnya.

“Sejak di fypmedia aku bisa memperbanyak relasi dengan content creator lainnya, bersyukur sekali bisa jadi bagian dari fypmedia”, ungkap talent terbaik fypmedia itu.

Sebagai informasi, Fypmedia mempunyai jasa dalam pembuatan profil wikipedia, handle sosial media, konsultan media, dan pembuatan jasa berita.

Fyp juga melakukan kolaborasi dan kordinasi dengan Tiktok melalui partnernya, FEB Influencer.

Berikut social media Fypmedia:





Tak hanya itu, David menyampaikan bahwa, bagi yang ingin mengenal dan bergabung menjadi talent di fypmedia, mulai dari seribu followerpun kami terima dan akan terus dukung dengan optimal. 

"Talent maupun brand bisa menghubungi melalui sosial media kami atau melalui WA di nomor ‪+62 851‑7512‑3014‬ (Jaya) untuk perihal kerjasama dan join agency kami." Pungkas David 


Editor : Ach Zaini Khusyairi
×
Berita Terbaru Update